Pengertian HTML

Pengertian HTML - Nah kita sering melihat bahwa dalam browser internet kita terdapat banyak sekali item atau menu yang kadang kita sering tidak ketahui. Bagaimana cara membuatnya? seperti apa bentuknya? dan bagaimana cara menggunakannya?.. Nah rangkaian halaman yang terdapat pada browser kita biasa menggunakan sebuah code program yang disebut HTML. oke mari kita belajar sedikit apa itu HTML.

Hyper Text Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markup yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web. HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web. HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C)

Pada dasarnya suatu code HTML tersusun oleh Tabel dan juga form.
Tabel digunakan untuk menampilkan informasi dengan bentuk yang ringkas dan mudah dibaca. Yang terdiri dari baris dan kolom, sedangkan untuk membuat tabel digunakan tag awal <TABLE> dan tag penutup </TABLE>


Form digunakan untuk memasukkan data ke server atau database. Sedangkan untuk membuat tabel digunakan tag awal <FORM> dan tag penutup </FORM> Biasanya dalam pembuatan form disertai dengan textfield sebagai input informasi.


Nah simple kan teman kalo kita ingin belajar mengenal apa itu HTML, selamat belajar dan terima kasih  :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar